Belitung TimurBeritaPemprov Babel

Warkop Jadi Bagian Dalam Peringatan HUT Babel ke-24

MANGGAR, INLENS.id – Penjabat Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, Sugito membuka Festival Warung Kopi di Warkop Milenum Pusat Pasar Kota Manggar. Festival ini merupakan rangkaian Peringatan Hari Jadi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung ke-24 yang dipusatkan di Kabupaten Belitung Timur.

Festival ini bertujuan untuk mempromosikan industri kopi lokal yang berpotensi besar dalam meningkatkan perekonomian daerah. Dengan adanya festival ini, diharapkan dapat memberikan dukungan kepada para petani kopi, pengusaha warung kopi, serta pelaku UMKM di Kabupaten Beltim lainnya.

Baca juga  APBD Prov. Babel 2025 Disahkan Rp2,5 Triliun, Fokus 3 Program Prioritas

“Warung kopi berperan penting dalam mendukung UMKM. Banyak pengusaha muda, khususnya di Belitung Timur yang tertarik untuk membuka kedai kopi sebagai usaha baru, terutama setelah dampak pandemi covid-19 yang mendorong banyak orang untuk beralih ke sektor UMKM,” kata Sugito.

Baca juga Beltim Terima Bantuan Benih Kerapu, Benur Udang dan Pakan Udang

1 2Laman berikutnya

Related Articles